Pahami Keuntungan dan Kenali Asuransi Jiwa
Pada umumnya masyarakat belum sepenuhnya paham pengertian asuransi jiwa. Padahal di zaman yang penuh ketidakpastian ini asuransi jiwa sudah menjadi kebutuhan, khususnya bagi mereka yang menjadi tulang punggung keluarga. Contohnya, jika seorang kepala keluarga meninggal dunia sedang istrinya tidak bekerja, mungkin saja keluarga akan mengalami kesulitan keuangan setelah sang kepala keluarga meninggal. Untuk menghindari hal …